7 Rahasia Membuat Dendeng Balado yang Renyah
Dendeng Balado
Bahan Membuat Dendeng Balado
- Anda perlu 500 gr dari daging sapi.
- Anda perlu 8 buah dari cabe merah sedang.
- Ini 1 sdm dari bubuk ketumbar.
- Ini 1 sdm dari jahe bubuk.
- Siapkan 1 sdm dari garam.
- Siapkan 6 siung dari bawang merah.
- Anda perlu 3 siung dari bawang putih.
- Ini 1 sdm dari air asam jawa.
- Anda perlu secukupnya dari Gula pasir.
- Ini secukupnya dari Air lemon.
Langkah Memasak Dendeng Balado
- Iris daging tipis-tipis kurang lebih 1 cm (TIPS: masukkan daging ke dalam freezer sebentar biar agak beku, akan lebih mudah diiris tipis). Lalu tumbuk daging satu-satu biar lebih tipis dan melebar..
- Balurkan daging dengan ketumbar, jahe, garam, dan air lemon.
- Rebus sebentar dengan sedikit air agar bumbu meresap (kalau ga mau direbus juga gapapa sih, tapi diamkan di kulkas dulu biar bumbu meresap, pernah bikin versi direbus dulu dan enggak, sama aja kayaknya rasanya).
- Goreng daging hingga agak kering dan kecoklatan.
- Haluskan bawang merah, bawang putih, dan cabe merah (kalau mau lebih pedas, tambahkan cabe rawit juga, yang banyak!), kemudian tumis.
- Tambahkan garam, gula pasir, dan air asam jawa (sekitar 3-4 sdm). aduk rata dan masak hingga warna berubah agak merah kecoklatan. Masukkan daging, aduk rata..
- JADI DEH! ;).
Get Latest Recipe : HOME
Posting Komentar untuk "7 Rahasia Membuat Dendeng Balado yang Renyah"