Teh Talua (Teh Telur) - No Amis

Bahan Membuat Teh Talua (Teh Telur) - No Amis

  1. Ini 1 butir dari telor ayam kampung (kuningnya saja).
  2. Ini 1 sdm dari gula pasir.
  3. Ini 1 sdm dari susu kental manis rasa vanilla.
  4. Anda perlu 1 kantong dari teh.
  5. Siapkan 300 ml dari air.

Langkah Memasak Teh Talua (Teh Telur) - No Amis

  1. Didalam gelas campurkan gula+kuning telur. Pastikan tidak ada putih telurnya yang ikut tercampur, karna ini salah satu penyebab amisnya. Kocok sampai mengembang dan berubah warna menjadi putih, disinilah triknya, pastikan kocokan mengembang dan menjadi warna putih agar tidak berbau amis. Lalu masukkan susu kental manis dan kocok lagi sampai benar-benar putih. Biar menghemat waktu bisa dikocok menggunakan mixer, saya menggunakan kocokan telur biasa sekitar 10 menitan juga kelar..
  2. Sambil mengocok telur, panaskan air dan teh sampai mendidih dan teh menjadi pekat. Panaskan kira-kira airnya sisa 250ml..
  3. Setelah telur selesai dikocok masukkan air teh yang sudah mendidih tadi, lalu kacau sedikit. Sajikan selagi hangat..

Get Latest Recipe : HOME